Postingan

“Contextual Teaching and Learning (CTL)”

Gambar
KATA PENGANTAR Bismillaahirrohmaanirrohim, “Ahamdulillah”, penulis sepatutnya panjatkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan Rahmat serta Hidayah-Nya, sehingga resume “ Model Pembrlajaran Contextual Teaching and Learning ” ini dapat tersusun dan terselesaikan sesuai dengan harapan. Selanjutnya Shalawat serta Salam senantiasa tercurahkan selalu kepada junjungan alam Nabi Besar Muhammad SAW, kepada keluarganya dan sahabatnya, karena berkat beliaulah kita dapat merasakan bagaimana lezatnya Iman dan Islam yang selalu terpatri dalam dada ummatnya dan semoga dengan Iman dan Islam ini, kita selamat dunia dan akhirat. Penyusun menyadari dengan sepenuhnya, bahwa terselesaikannya makalah ini juga berkat adanya dukungan dari berbagai pihak, terlebih dari sumbangsih dari Tim Penyusun dan arahan-arahan dari dosen serta literatur-literatur yang relevan. Oleh karena itu penyusun mengucapkan banyak terima kasih kepada dosen dan teman-teman kelompok yang ikut serta berfartisivasi dalam menyusun resume i

Kemampuan Berhitung

Gambar
1. Pengertian kemampuan berhitung Menurut Bismo (1999), kemampuan berhitung adalah kemampuan seseorang yang digunakan untuk memformulasikan persoalan matematik sehingga dapat dipecahkan dengan operasi perhitungan atau aritmatika biasa yaitu tambah, kurang, kali, dan bagi. Menurut Riyanto (2001) berhitung secara harfiah berarti cara menghitung dengan menggunakan angka-angka. Menurut Masykur dan Fathani (2008) kemampuan berhitung adalah penguasaan terhadap ilmu hitung dasar yang merupakan bagian dari matematika yang meliputi penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian. Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa kemampuan berhitung adalah kemampuan anak dalam penguasaan ilmu hitung yang meliputi penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian terhadap bilangan-bilangan tertentu. 2. Kemampuan berhitung pada pelajaran matematika Gunawan (1997) mengungkapkan pelajaran matematika merupakan mata pelajaran yang melatih siswa kritis, kreatif, berpikir alternatif, berargumenta

Motivasi Belajar

Gambar
Pengertian Motivasi Kata “motif” diartikan sebagai daya upaya yang mendorong seseorang untuk melakukan sesuatu. Motif dapat dikatakan sebagai daya penggerak dari dalam subjek untuk melakukan aktivitas-aktivitas tertentu demi mencapai suatu tujuan. Bahkan motif dapat diartikan sebagai suatu kondisi intern(kesiap-siagaan). Berawal dari kata ” motif” itu, maka motivasi dapat diartikan sebagai daya penggerak yang telah aktif . Motif menjadi aktif pada saat-saat tertentu,terutama bila dibutuhkan untuk mmencapai tujuan sangat dirasakan /mendesak Adapun menurut Mc. Donald, motivasi adalah perubahan energi dalam diri seseorang yang ditandai dengan munculnya "feeling" dan di dahului dengan tanggapan terhadap adanya tujuan. Dari pengertian yang dikemukakan oleh Mc. Donald ini mengandung tiga elemen/ciri pokok dalam motivasi itu, yakni motivasi itu mengawalinya terjadinya perubahan energi, ditandai dengan adanya feeling, dan dirangsang karena adanya tujuan. Namun pada intinya bahw

kata kata motivasi

Gambar
Setiap momen yang hebat menawan dalam sejarah dunia adalah kemenangan dari antusiasme (Ralph Waldo Emerson) Ketika seorang samurai sejati berperang, dia mempersiapkan diri untuk mati, tetapi yang sering terjadi justru musuhnya yang mati Lakukan apa saja yang kamu anggap benar, karena apapun yang anda lakukan juga akan dikritik. Anda akan dikutuk juga jika tidak melakukannya (Roosevelt) Tidak ada kesuksesan sejati tanpa penolakan. Semakin banyak penolakan yang ada, semakin unggul, semakin banyak belajar, dan semakin dekat dengan harapan anda (Anthony Robbins) Satu-satunya orang yang tidak membuat kesalahan ialah orang yang tidak berbuat apa-apa. Jangan takut kepada kesalahan, selama anda tidak mengulangi kesalahan yang sama (Roosevelt) Tiap orang mempunyai bakat. Apa yang kurang adalah keberanian untuk mengantar bakat ketempat gelap yang dituju (Enica Jang) Kepuasan terletak pada usaha, bukan pada hasil. Usaha dengan keras adalah kemenangan yang hakiki (Mahatma Gandhi) Jik